Kamis, 07 April 2011


Dilo, Tera (Debby Ayu), Sonya, Essy, Venus dan Fredi, sedang mencari buku di kios buku. Tanpa sengaja Fredi menemukan sebuah buku sejenis kitab dan tanpa sepengetahuan teman-temannya ia mencuri buku tersebut
Fredi cs tampak bingung setelah melihat melihat buku dalam keadaan kosong tanpa tulisan. Namun ketika Dilo mengambilnya diam diam dari Fredi ia mendapati perintah menetaskan darah untuk membaca buku tersebut. Bermula dari situlah Fredi cs mulai sering dihantui mahluk gaib..bahkan lewat mimpi
Konflik pun mulai muncul ketika mereka mulai terjebak pada 13 cara yang mesti di tuntaskan. Melalui Hadi (Ki Kusumo) Fredi cs akhirnya mengetahui kalau mereka sudah terjebak kutukan si pemilik buku yaitu putri Jingga. Dan tidak ada cara lin selain menyelesaikan semu ritual dengan petunjuk buku untuk melepskan kutukannya
 Dibantu guru Hadi dan Mbah Jambrong (HIM. Damsik ) mereka pun berkumpul pada satu tempat untuk menyelesaikan semua ritual memanggil setan. Setelah Sonya mengalami kerasukan arwah Jingga pembuat kitab 13 cara memanggil Setan, mereka melangkah semakin jauh hingga terbawa masuk ke alam lain (alam terlantar), dimana raga mereka ada dibumi tapi rohnya di dunia ghaib. Bahkan salah satu dari mereka, Venus, tertinggal dan tidak bisa kembali ke dunia.
Bagaimana nasib mereka? Berhasilkah mereka mengalahkan Jingga? Permainan setan membawa dampak pada berakhirnya nyawa si pemainnya. JANGAN PERNAH MENCOBANYA DI RUMAH!!!!!
Jenis Film :
Horror
Produser :
Axel Putra Kusuma
Produksi :
Putra Kusuma
Rating LSF :
Dewasa (adult)
Durasi :
80
Pemain :
Debby Ayu
Five V
Ki Kusumo
Him Damsyik
Fairly 
Sutradara :
A Liong 
Penulis :
Robin
Dikisahkan bahwa  terdapat 3 keluarga dengan latar belakang yang berbeda. Keluarga Tan Kat Sun  memiliki restauran masakan Cina yang tidak halal, Keluarga Soleh, dengan masalah Soleh sebagai kepala keluarga yang tidak bekerja namun memiliki istri yang cantik dan soleha, Keluarga Rika, seorang janda dengan seorang anak, yang berhubungan  dengan  Surya, pemuda yang belum pernah menikah. Hubungan antar keluarga ini dalam kaitannya dengan masalah perbedaan pandangan, status, agama dan suku
Jenis Film :
Drama
Produser :
Celerina Judisari, Hanung Bramantyo
Produksi :
Mahaka Pictures, Dapur Film
Rating LSF :
Remaja (teenage)
Durasi :
100
Pemain :
Reza Rahadian
Revalina S. Temat
Agus Kuncoro
Endhita
Rio Dewanto
Hengky Sulaeman 
Sutradara :
Hanung Bramantyo 
Penulis :
Titin Wattimena



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar